MENJELAJAH BUKU PENTIGRAF, MENYIMAK SUARA CREATIVE WRITING

Posted on January 20, 2025Categories Book ReviewTags , , , 831 Comments on MENJELAJAH BUKU PENTIGRAF, MENYIMAK SUARA CREATIVE WRITING

Oleh Much. Khoiri MEMBACA adalah sebuah pelayaran dengan kapal untuk membaca alam laut beserta isinya. Dalam keluasan samudera, pelayaran membutuhkan kecermatan, ketekunan, dan ketangguhan. Demikian pun membaca buku Perahu Perpustakaan ini, pembaca dibawa untuk mengarungi alam buku beserta isinya, durasinya bergantung pada ketebalan buku, sebagaimana jauh-tidaknya rute sebuah pelayaran. Dalam buku Perahu Perpustakaan ini, Anda selaku pembaca akan diajak menyusuri riak-riak dan belajar memahami gelombang samudra kehidupan melalui sembilan-puluh empat (94) cerita pendek yang unik—masing-masing tersusun dalam format tiga paragraf, … Continue reading “MENJELAJAH BUKU PENTIGRAF, MENYIMAK SUARA CREATIVE WRITING”

Mengapa Tokoh Paling Penting dalam Cerita?

Posted on July 23, 2024Categories LiterasiTags , , , , , , , 11 Comments on Mengapa Tokoh Paling Penting dalam Cerita?

Oleh  Much. Khoiri PERNAH saya sampaikan, entah lewat tulisan atau ungkapan lisan, bahwa dalam menulis cerita (cerpen, pentigraf, cerita mini, novelet, atau novel), tokoh menjadi unsur intrinsik paling penting. Loh, mengapa demikian? Begini, cerita itu bisa diibaratkan seperti hidup sehari-hari. Dalam cerita, kita mengenal tokoh, sama halnya kita tahu manusia di sekitar kita. Kita mengenal setting dalam cerita, sama halnya kita mengenal lingkungan: tempat, waktu, dan suasana. Kita juga mengenal tema, sama halnya kita mengetahui isi, pranata, dan konsep hidup. … Continue reading “Mengapa Tokoh Paling Penting dalam Cerita?”