Oleh Much. Khoiri Jika sebuah rezeki memang diperuntukkan bagi manusia, tiada sesuatu pun yang berdaya menghalangi atau bahkan mencegahnya. Semua kejadian, termasuk rezeki, sudah diatur oleh Allah Sang Maha Pengatur. Dan ini berlaku bagi siapa pun, di mana pun, dan kapan pun juga. Kesan semacam itu mengendap dalam pikiran saya berkat pengalaman saya terbang bersama Citilink dari Juanda Surabaya ke APT Pranoto Samarinda pada hari Minggu 3 Maret 2024 kemarin. Tanpa dipesan dan tanpa disengaja, saya duduk di seat 28F, … Continue reading “Persuaan Tak Terduga yang Mengandung Hikmah”
Sekilas Dr King dan Impian Pendidikan
Posted on December 28, 2023December 28, 2023Categories Kolom 8 Comments on Sekilas Dr King dan Impian PendidikanOleh Much. Khoiri Dr King—panggilan akrab Martin Luther King Jr—menyampaikan pidato “I Have a Dream” pada 1963, di depan 250 ribu massa yang berbondong ke Washington dalam upaya mendukung Civil Rights Act. Pidato itu sangat bersejarah dan menumental. Mengapa pidato Dr King itu penting dibincangkan dalam tulisan ini? Itulah pidato yang memberikan suara besar untuk menuntut pergerakan hak sipil—hak yang setara bagi seluruh warga negara, termasuk mereka yang terlahir hitam dan cokelat. Itu merupakan salah satu momen langka di dalam … Continue reading “Sekilas Dr King dan Impian Pendidikan”